Rabu, 11 Mei 2022

WIRING DIAGRAM

Wiring diagram adalah suatu skema yang menjelaskan tentang hubungan antara satu komponen dengan komponen lainnya secara detail (AlfStudio, 2021)

Wiring asal kata wire artinya kabel, jadi wiring artinya pengkabelan atau jalur kabel (rangkaian). Diagram rangkaian merupakan suatu gambar atau petunjuk tentang komponen apa yang ada di dalam suatu rangkaian listrik, fungsinya dan hubungan antar rangkaian, sehingga diharapkan bila seorang engineer atau teknisi mengerti tentang diagram rangkaian tesebut, mereka akan lebih tepat dalam mendesain suatu rangkaian ataupun menganalisa gangguan terhadap suatu rangkaian. Secara umum diagram rangkaian dibedakan menjadi empat macam.

1. schematic diagram

Schematic diagram  merupakan suatu gambar teknik yang menggambarkan suatu rangkaian dengan menggunakan symbol symbol listrik . dalam schematic diagram symbol symbol listrik tersebut dihubungkan dengan garis yang menggambarkan koneksi dan hubungan dari komponen komponen listrik di dalam rangkaian. Dengan menggunakan schematic diagram, cara kerja dari suatu sistim kelistrikan dapat diamati dari input sampai dengan outputnya



2. One line diagram

One line diagram menggambarkan suatu rangkaian dalam bentuk sebuah jalur gambar. One line diagram digunakan menggambarkan suatu rangkaian yang komplek dengan cara menyederhanakan gambar tersebut menjadi sebuah alur rangkaian, sehingga diharapkan dengan sebuah one-line diagram, pembacaan suatu sistim lebih mudah karena alur dalam one-line diagram tersebut mewakili dari sebuah sistim yang lebih rumit dan detail


3. Block Diagram

Block diagram menggambarkan suatu rangkaian dalam bentuk segmen segmen rangkaian menurut dengan fungsinya. Dengan menggunakan block diagram, akan lebih mudah membaca rangkaian karena block diagram memisahkan rangkaian tersebut berdasarkan cara kerjanya sehingga dalam pekerjaan troubleshooting akan mudah menemukan rangkaian yang bermasalah



4. Wiring diagram

Wiring diagram menggambarkan hubungan rangkaian secara detail, dari mulai simbol rangkaian sampai dengan koneksi rangkaian tersebut dengan komponen lain, sehingga akan mudah bagi kita untuk mengikuti alur sebenarnya dari sebuah rangkaian, karena digambarkan secara rinci dan lengkap.


Bagi kalian yang sudah membaca silahkan tuliskan apa yang kalian pahami di kolom komentar 

11 comments:

  1. Kita dapat mengetahui perkabelan atau jalur kabel (rangkaian). Diagram rangkaian adalah suatu gambar atau petunjuk tentang komponen apa yang ada dalam suatu rangkaian listrik dan kita juga bisa mempelajari dan memahami 4 empat macam diagram rangkaian,seperti:
    1.schematic diagram
    2.one line diagram
    3.block diagram
    4.wiring diagram

    BalasHapus
  2. Yang bisa saya pahami pada pembahasan di atas adalah
    bahwa :
    • Wiring diagram,adalah suatu skema yang menjelaskan tentang hubungan antara satu komponen dengan komponen lainnya secara detail
    • One line diagram digunakan menggambarkan suatu rangkaian yang komplek dengan cara menyederhanakan gambar tersebut menjadi sebuah alur rangkaian dan akan memudahkan pembacaan
    • Block diagram menggambarkan suatu rangkaian dalam bentuk segmen segmen rangkaian menurut dengan fungsinya. Dengan menggunakan block diagram

    BalasHapus
  3. Kita dapat mengetahui tentang wiring yang artinya pengkabelan atau jalur kabel (rangkaian) dan mengetahui diagram rangkaian yang merupakan suatu gambar atau petunjuk tentang komponen yang ada pada rangkaian listrik, dan memengetahui 4 diagram rangkaian yang terdiri dari:
    1.Schematic diagram, yang merupakan suatu gambar teknik yang menggambarkan suatu rangkaian dengan menggunakan symbol symbol listrik 
    2.One line diagram ,yang menggambarkan suatu rangkaian dalam bentuk sebuah jalur gambar
    3.Block diagram, yang menggambarkan suatu rangkaian dalam bentuk segmen segmen rangkaian menurut dengan fungsinya
    4.Wiring diagram menggambarkan hubungan rangkaian secara detail, dari mulai simbol rangkaian sampai dengan koneksi rangkaian tersebut dengan komponen lain

    BalasHapus
  4. yang dapat kita ketahui dari wiring diagram ini adalah:
    1.schematic diagram,Schematic diagram merupakan suatu gambar teknik yang menggambarkan suatu rangkaian dengan menggunakan symbol symbol listrik
    2.online diagram,One line diagram menggambarkan suatu rangkaian dalam bentuk sebuah jalur gambar.
    3.block diagram,block diagram, yang menggambarkan suatu rangkaian dalam bentuk segmen segmen rangkaian menurut dengan fungsinya
    jadi wiring diagram menggambarkan hubungan rangkaian secara detail,dari mulai simbol rangkaian sampai dengan koneksi rangkaian tersebut

    BalasHapus
  5. yang bisa saya pahami tentang materi di atas adalah
    Wiring asal kata wire artinya kabel, jadi wiring artinya pengkabelan atau jalur kabel (rangkaian). Diagram rangkaian merupakan suatu gambar atau petunjuk tentang komponen apa yang ada di dalam suatu rangkaian listrik, fungsinya dan hubungan antar rangkaian, sehingga diharapkan bila seorang engineer atau teknisi mengerti tentang diagram rangkaian tesebut, mereka akan lebih tepat dalam mendesain suatu rangkaian ataupun menganalisa gangguan terhadap suatu rangkaian.

    1.Schematic diagram merupakan suatu gambar teknik yang menggambarkan suatu rangkaian dengan menggunakan symbol symbol listrik
    2.One line diagram menggambarkan suatu rangkaian dalam bentuk sebuah jalur gambar
    3.Block diagram menggambarkan suatu rangkaian dalam bentuk segmen segmen rangkaian menurut dengan fungsinya.
    4.Wiring diagram menggambarkan hubungan rangkaian secara detail, dari mulai simbol rangkaian sampai dengan koneksi rangkaian tersebut dengan komponen lain, sehingga akan mudah bagi kita untuk mengikuti alur sebenarnya dari sebuah rangkaian, karena digambarkan secara rinci dan lengkap

    BalasHapus
  6. Saya paham tentang Wiring diagram adalah suatu skema yang menjelaskan tentang hubungan antara satu komponen dengan komponen,Wiring artinya kabel ,fungsinya dan hubungan rangkaian ,sehingga di harapkan bila seorang engineer atau teknisi mengerti tentang diagram rangkaian tesebut, mereka akan lebih tepat dalam mendesain suatu rangkaian ataupun menganalisa gangguan terhadap suatu rangkaian.1schematic diagram. 2 One line diagram 3.Block Diagram 4.Wiring diagram

    BalasHapus
  7. Yang saya pahami dari materi di atas adalah
    Wiring asal kata wire artinya kabel, jadi wiring artinya pengkabelan atau jalur kabel (rangkaian). Diagram rangkaian merupakan suatu gambar atau petunjuk tentang komponen apa yang ada di dalam suatu rangkaian listrik, fungsinya dan hubungan antar rangkaian, sehingga diharapkan bila seorang engineer atau teknisi mengerti tentang diagram rangkaian tesebut, mereka akan lebih tepat dalam mendesain suatu rangkaian ataupun menganalisa gangguan terhadap suatu rangkaian. Secara umum diagram rangkaian dibedakan menjadi empat macam :
    1. schematic diagram
    2. One line diagram
    3. Block Diagram
    4. Wiring diagram

    BalasHapus
  8. Yang saya pahami ialah :
    Wiring diagram gambar kerja /gambar diagram sederhana yang menggambarkan rangkaian perkabelan atau pengkawatan dengan bantuan simbol simbol nya
    Schematic diagram gambar yang mewakili komponen proses, perangkat, atau objek lain menggunakan simbol dan garis abstrak yamg di standarisasi.
    On line diagram ,ringkasan dari gambar listrik 3 fasa.
    Block diagram salah satu bentuk diagram proses untuk sistem yang terspesialisasi di dalam aktivitas engineering.
    Wiring diagram hubungan rangkaian secara lengkap dari mulai simbol rangkaian dll

    BalasHapus
  9. Seperti yang kita ketahui Wiring ialah pengkabelan atau jalur kabel (rangkaian). Diagram rangkaian merupakan suatu gambar atau petunjuk tentang komponen apa yang ada di dalam suatu rangkaian listrik,fungsinya dan hubungan antar rangkaian, Sehingga seorang engineer atau teknisi mengerti tentang diagram rangkaian tsb.Dan diagram rangkaian di bagi menjadi 4 macam

    1.schematic diagram
    Schematic diagram merupakan suatu gambar teknik yang menggambarkan suatu rangkaian dengan menggunakan symbol symbol listrik,symbol listrik tersebut dihubungkan dengan garis yang menggambarkan koneksi dan hubungan dari komponen komponen listrik di dalam rangkaian.
    2.One line diagram
    One line diagram menggambarkan suatu rangkaian dalam bentuk sebuah jalur gambar,digunakan menggambarkan suatu rangkaian yang komplek dengan cara menyederhanakan gambar tersebut menjadi sebuah alur rangkaian, sehingga diharapkan dengan sebuah one-line diagram,
    3.Block Diagram
    diagram menggambarkan suatu rangkaian dalam bentuk segmen segmen rangkaian menurut dengan fungsinya.dengan menggunakan block diagram akan lebih mudah membaca rangkaian karena block diagram memisahkan rangkaian tsb.cara kerjanya troubleshooting akan mudah menemukan rangkaian yg bermasalah.
    4.Wiring diagram
    Wiring diagram menggambarkan hubungan rangkaian secara detail, dari mulai simbol rangkaian sampai dengan koneksi rangkaian tersebut dengan komponen lain,dan memudahkan kita untuk mengikuti alur sebenarnya dri sebuah rangkaian.

    BalasHapus